Gelar Menjadi Tolok Ukur Kualitas Diri Seseorang?
Apa sih yang menjadi tolok ukur kualitas diri seseorang? Apakah dari seberapa tinggi pendidikannya dan jajaran gelar yang berhasil ia raih? Apakah dari segi agamanya yang kental? Ataukah dari status sosial yang tinggi dan kehidupan glamour yang terlihat semata? Setiap individu pasti memiliki opini masing-masing akan hal itu, tapi seringkali sudut pandang orang lain memaksa kita untuk mengikuti standar value mereka hanya untuk sebuah validasi semata. Tanpa kita sadari hal ini dapat merusak ke-autentikan diri kita, pola pikir dan reaksi kita terhadap sesuatu. Di era modern yang serba digital banyak sekali pengguna yang menjadikan media sosial sebagai ajang flexing. Ngga … Lanjutkan membaca Gelar Menjadi Tolok Ukur Kualitas Diri Seseorang?
